Kucing sakit atau birahi

2018-10-21 05:46:36
Halo dok, saya ingin tanya. kucing saya betina usia 7 bulan.sudah 2 hari ini terlihat manja, selalu tiduran, dan mengeong. Namun saat saya nyentuh perutnya dia mengeong spt sakit ketika saya menyentuh pangkal ekornya dia terlihat spt akan kawin. tp dia belum pup 2 hari ini. apakah itu gejala sakit, normal, atau birahi?
57 Views

Answers (1)

Share me details in english

Answered2018-10-21 05:54:26

Was this answer useful

Disclaimer : The content is not intended to be a substitute for professional medical advice, diagnosis, or treatment. Always seek the advice of your physician or other qualified health provider with any questions you may have regarding your medical condition. Never disregard professional medical advice or delay in seeking it because of something you have read on this website.